Ketika membahas pekerjaan rumah, apakah ada relasinya dengan harga diri? Misalnya mencuci pakaian di rumah sendiri, apakah menurunkan derajat laki-laki? Apakah dengan cuci piring bisa menurunkan derajat seorang laki-laki? Sepertinya pekerjaan rumah tidak sesimpel yang saya kira, namun di situ banyak unsur filosofis yang dapat dipetik. Ada nilai-nilai bekerja keras, ada nilai saling berbagi, ada nilai saling mendukung, ada nilai memberikan sebuah pekerjaan kepada orang lain sekecil apapun yang ia kerjakan. So, mari bekerja menjadi pribadi yang lebih baik.
Salam Bekerja Keras.