Ketika sekolah berupaya mengembangkan mutu, sebenarnya kunci yang krusial untuk mewujudkan hal tersebut adalah dengan kepemimpinan pembelejaran. Kepemimpinan pembelajaran merupakan yang focus pada kegiatan pengajaran. Kepala sekolah sebagai pemimpin pembelajaran di sekolah, mengerahkan segenap enerji dan sumber daya yang dimiliki untuk mengomptimalkan kegiatan pembelajaran. Bagaimana merencanakan pembelajaran, melaksanakan pembelajaran, sampai dengan mengevaluasi pembelajaran merupakan substansi yang harus dikaji dalam setiap proses pengajaran. Kepemimpinan pembelajaran menjadi solusi dalam mengembangkan sekolah menjadi lembaga pendidikan yang bermutu. Kepemimpinan pembelajaran diarahkan pada upaya-upaya inovasi pembelajaran yang dilaksanakan oleh guru dalam kegiatan pembelajaran.
Tidak ada komentar:
Komentar baru tidak diizinkan.